1. Siapkan Alat Perangnya
- Komputer/PC/Laptop/Notebook, minimal spek i3 dan ram 4 GB.
- Tools yang dipakai Android Studio / Eclipse / Unity3D / Construct 2 / Game Maker / Buildbox. Android Studio https://developer.android.com/studi... Eclipse https://eclipse.org/downloads/eclip... Unity3D https://store.unity.com/ Constuct 2 https://www.scirra.com/construct2
- SDK Android, dan JDK. SDK Andoid https://developer.android.com/studi..., JDK http://www.oracle.com/technetwork/j...
2. Tentukan Mau Buat Aplikasi Apa
- Lihat aplikasi populer di Playstore, dan buat semacam itu. https://play.google.com/store/apps/... atau bisa ini https://web.facebook.com/groups/5digitandroid/permalink/1523028114404849/
- Pelajari kebutuhan user, dan apa yg mereka butuhkan, buat aplikasinya
- Amati apa yg lagi trending saat ini dan buat aplikasinya
3. Riset Keyword
- Riset Keyword apa yang akan dipakai di Aplikasi nanti. Baca ini https://web.facebook.com/groups/5digitandroid/permalink/1470216326352695/ https://www.facebook.com/groups/5digitandroid/permalink/1523811684326492/
4. Siapkan Template Aplikasi
- Cari SC (Source Code) Android free atau berbayar (beli). Berbayar bisa di Codecanyon https://codecanyon.net/category/mob..., Chupamobile http://www.chupamobile.com/, Sellmyapp https://www.sellmyapp.com/, dst..
- Hire developer aplikasi, via Fiverr, Freelance, Odesk, Sribulancer, dst. Jika pakai ini untuk buat app dari nol, step yang no.6 bisa lewati
5. Buat Akun Admob
- Buat akun Admob http://apps.admob.com/ dan Monetize. Create Banner / Interstitial / Native / Reward. Ambil Ads Unit ID nya
6. Proses Pembuatan Aplikasi
- Open template sesuai dengan project asal dibuatnya
- Proses Reskin. Ganti semua tampilan aplikasi/game menjadi bentuk lainnya. Cara reskin di Android Studio https://www.youtube.com/watch?v=q9m... di Unity3D https://www.youtube.com/watch?v=UFg... atau https://www.youtube.com/watch?v=JFc...
- Jangan lupa masukkan Ads Unit ID
- Jadikan .Apk
7. Siapkan Akun Google Developer
- Daftar Akun Google Developer di play.google.com/apps/publish. Bayar 25 $ untuk selamanya
- Siapkan Screenshot aplikasi minimal 2 buah, icon aplikasi 512 pixel, deskripsi aplikasi, dan link url privacy policy
- Upload apk. Dan masukkan keyword yg sudah didapat di no. 3 disini. Publish
8. Wait, See, and Repeat
- Sampai step ini, silahkan ditunggu sampai app mu lolos review, dan muncul di Google Play. Amati perkembangannya. Dan ulangi lagi membuat aplikasi baru lagi.
- Jika Admob sudah mencapai 10 $ kamu akan dikirimi pin via pos. dan harus kamu input di dasboard admob. Penghasilan minimal 100 $ untuk bisa cair dan dikirim sesuai metode payment yang kamu pilih. Akan dikirim sebulan setelahnya
Ini adalah panduan simpel. Selebihnya “tanya simbah”, dan banyakin praktek. Coba dulu sampai berhasil, kalau gagal baru tanya2.
by muji syukur - Publisher ID